Kategori : PEMANTAUAN OBAT TERAPEUTIK | Kode : K9203
Digoxin, kuantitatif
Fungsi
Pemeriksaan ini memeriksa kadar obat jantung golongan digoxin dalam darah. Pemeriksaan ini perlu dilakukan saat awal memulai terapi dan secara rutin untuk memantau dosis terapi yang tepat untuk penyakit jantung. Pemeriksaan ini juga dapat membantu mencari penyebab beberapa gejala yang terkait dengan kadar digoksin dalam darah.
Jadwal Pengerjaan | Respon Hasil | Wadah | Bahan | Stabilitas |
---|---|---|---|---|
Senin-Sabtu <10:00 | 1 hari | Plain | Serum, 1 mL | 6 jam 15-25⁰C |
Persyaratan
Konfirmasi sebelum merujuk
Metode
Immunoassay (IA)
Nilai Refrensi
0.8-2.0 mcg/L