Kategori : MARKER KANKER KOLOREKTAL | Kode : A3205
KRAS Mutasi (Exon 2)


Fungsi
Tes KRAS Mutasi dapat mendeteksi keberadaan mutasi yang berkolerasi terhadap kurangnya respon terhadap antibodi anti monoklonal EGFR terapi kanker metastasis pada pasien kanker kolorektal.
Jadwal Pengerjaan | Respon Hasil | Wadah | Bahan | Stabilitas |
---|---|---|---|---|
Senin - Jumat | 7 hari | n/a | Blok FFPE | Suhu ruang |

Persyaratan
Blok harus mengandung sel tumor

Metode
High Resolution Melting (HRM) PCR dan Restriction Fragment Length Polymorphism (RFLP)
