Kategori : LOGAM BERAT   |   Kode : none

Heksan, urin

Icon Function

Fungsi

Pemeriksaan ini memeriksa kandungan heksan pada urin. Pemeriksaan ini dilakukan apabila seseorang terpapar acetonyl acetone (heksan) yang umumnya digunakan sebagai pelarut dan pengencer lem. Gejala termasuk dermatitis, mual dan muntah.

Jadwal Pengerjaan Respon Hasil Wadah Bahan Stabilitas
Senin-Sabtu <10:00 10-15 hari Pot urin Urin segar, 50 mL 24 jam, 2-8⁰C
Icon Terms

Persyaratan

Urin ditampung dalam pot urin

Icon Methods

Metode

Gas Chromatography (GC)

Icon Reference

Nilai Refrensi

none

LOADING ...